BNNK Gayo Lues Gelar Kegiatan Informasi Dan Edukasi Melalui Talks Show/Tatap Muka.

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Jumat, 14 Juni 2024 - 19:12 WIB

6073 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Dalam Rangka Pra Hani Tahun 2024 ini, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Gayo Lues tak henti hentinya menggelar Kegiatan, seperti Kegiatan Informasi dan Edukasi melalui Talk show/Tatap muka kepada Remaja Anti Narkoba, yang dilaksanakan di Hotel Nusa Indah Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues, Jum’at (14/06/2024).

Kegiatan tersebut selain Kepala BNNK Gayo Lues, Fauzul Iman ST MSi, juga dihadiri oleh Asisten 1 Sekdakab Gayo Lues dr, Nevi Rizal M.Kes, MH,Kes, Kepala Dinas P3AP2KB, Gayo Lues, Sartika Mayasari S.STP, MA, Tokoh Praktisi Gayo Lues, Hardiansyah SPd, MAP, dan 30 Peserta dari Siswa/Siswi, Mahasiswa dan Organisasi Kepemudaan.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala BNNK Gayo Lues,Fauzul Iman ST MSi, sebelum membuka acara tersebut mengatakan, berdasarkan Inpres Nomor 2 Tahun 2020 Tentang Rencana Aksi Nasional (RAN) dalam upaya P4GN dan hasil penelitian BNN secara Periodik dan bekerja sama dengan BRIN, saat ini angka Prevalensi Penyalahgunaan Narkoba pada Tahun 2021 lalu, berada di angka 1,95% (3,6 Juta Jiwa) dengan rentang usia 10 hingga 59 Tahun.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian katanya, Remaja dalam kelompok Umur 15 hingga 25 Tahun berada di angka 1,96% sekitar 70 Ribu Jiwa dengan peran sebagai pemakai, pengedar dan Kurir Narkoba.

Untuk itu, Kata Pria Tegas dan Disiplin ini, Kegiatan Program Talks Show dan tatap muka yang di Cetus Deputi Pencegahan BNN RI ini bertujuan untuk memberikan Informasi dan Edukasi kepada remaja, agar memiliki kesiapan sebagai Pribadi yang bersih dari Narkoba.

“Dan menumbuhkan rasa kepercayaan diri dalam berinteraksi di lingkungan Masyarakat sehingga memperkuat Citra Positif Remaja dan menjadi Perpanjangan tangan BNN dalam menolak Penyalahgunaan Narkoba, untuk mewujudkan Aceh Bersinar Khususnya di Kabupaten Gayo Lues ini,” Pungkasnya.

Selanjutnya, Pihak BNNK Gayo Lues juga mengundang 3 Narasumber yang ahli di bidangnya sehingga kegiatan Talks Show tersebut berjalan dengan lancar.
Dan dibarengi dengan diskusi dan tanya jawab serta penanda tanganan MoU RAN P4GN dan BNNK Gayo Lues. []

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sekdako Pekanbaru Pastikan Pembentukan BLUD Pengelolaan Sampah Segera Terlaksana
Aidhil Nur Putra: meminta pemko mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok jelang Nataru.
Strategi Intelijen Menghadapi Ancaman TPPO di Era Digital”, Lapas Narkotika Rumbai Ikuti Webinar Yang Diselenggarakan Badiklat Kumham Kepri
PENGGELEDAHAN GABUNGAN DAN TES URINE BERSAMA TNI, POLRI DAN BNN DI LAPAS KELAS IIB TELUK KUANTAN
Tingkatkan Layanan Kesehatan Bagi Warga Binaan dan Petugas, Lapas Pekanbaru Lakukan MoU Dengan Klinik Thamrin
DITLANTAS POLDA RIAU AJAK MAHASISWA SUKSESKAN PILKADA RIAU
Diduga Dana Bantuan Olahan Lahan Rawa Banyak Diselewengkan  Oleh Oknum Ketua Gapoktan Desa Pangkal Mas Mulya Mesuji Timur
Rutan Kelas I Pekanbaru Adakan Tes Urin Bagi Petugas Dan Warga Binaan, Serta Lakukan Razia Blok Hunian Bersama Aparat Penegak Hukum!
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 4 November 2024 - 10:13 WIB

Posko Santri Jeumala Center Berhasil Pikat Hati Rakyat Melalui Bhakti Sosial.

Jumat, 1 November 2024 - 10:03 WIB

Bersatu Dukung Muallem-Dek Fadh. ini Seruan Abi Daud Dan Ayah Hamdani Untuk Alumni Dan Santri Pasantren Jeumala A’Mal.

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:10 WIB

Dalam Debat Cagub Dan Cawagub Aceh 2024. Afdhal Berikan Pilihan Politiknya…. 

Rabu, 23 Oktober 2024 - 10:57 WIB

Muallem – Dek Fadh Akan Buka Posko Santri Jeumala Di 23 Kab/Kota Se Aceh Dan Ini Harapannya…. 

Minggu, 20 Oktober 2024 - 12:42 WIB

Posko Relawan Santri Muallem – Dek Fadh Resmi Berdiri.

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:41 WIB

Pangdam IM Periksa Kesiapan Pengamanan Kunjungan Presiden Ke Aceh

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 00:03 WIB

Makin Panas, Unjuk Rasa Mahasiswa IAIN Langsa Minta Kementrian Agama RI Copot Rektor dan Dekan Fakultas Ushuluddin

Jumat, 4 Oktober 2024 - 17:00 WIB

Mualem – Dek Fad Siap Tampil di Debat Kandidat Yang Diselenggarakan KIP Aceh

Berita Terbaru