Terkait Adanya Dugaan Praktik Ilegal di Tiyuh Tunas Jaya, Inspektorat : Akan Kita Dalami dan Kita Tindak Lanjuti!

ANSORI

- Redaksi

Rabu, 22 Mei 2024 - 07:14 WIB

6074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Tulang Bawang Barat – (PANS) – Lampung, Viral adanya pemberitaan terkait adanya dugaan praktek tenaga kesehatan tak kantongi izin Inspektorat Kabupaten Tulang Bawang Barat angkat bicara. Selasa,21/05/24

Pasalnya telah mencuat dan terbit di media online tentang dugaan tak kantongi izin praktik tenaga kesehatan yang dilakukan oleh oknum pensiunan perawat bernama sugiman di wilayah kabupaten yang dikenal dengan sebutan Nedes Nemen Nerimo (Nenemo) tersebut pada Sabtu, 18/05/24

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mewakili Inspektorat Tu Baba Iwansyah selaku sekertaris menanggapi pemberitaan tersebut didalam ruang kerjanya saat diwawancarai oleh beberapa awak media bahwa pihaknya akan menindaklanjuti adanya dugaan praktik ilegal di wilayah nya bersama dinas terkait

“Informasi ini akan kami himpun, dan akan kami bicarakan bersama dinas kesehatan sebagai leading sektor, lalu akan kami tindak lanjuti sesuai dengan aturan-aturan dan perundang-undangan yang berlaku”, Tegas Iwansyah

Di tempat yang sama dirinya juga mengatakan bahwa prosedurnya akan lebih dalam dipahami dan dipelajari karena terduga tersebut sudah purna bakti

“Kami akan pahami dan pelajari bersama dinas kesehatan karena mereka selalu leading sektor nya untuk SOP nya apakah tidak di perbolehkan lagi bagi kawan-kawan yang memiliki kemampuan kesehatan membuka praktek namun sudah pensiun”, ungkap Iwansyah

Iwansyah juga menambahkan bahwa secara logika hal itu tidak di perbolehkan karena sudah tidak memiliki wewenang lagi sebagai tenaga kesehatan

“Hasil dari koordinasi nanti akan kami sampaikan dan ini akan kami teruskan kepada (Instansi) untuk didalami investigasi, ya kalau secara logika kan gak boleh”, Tambah Iwansyah

Menegaskan kembali Iwansyah menjelaskan sebagai warga negara yang benar kita harus patuhi aturan-aturan yang berlaku

“Negara ini kan negara hukum, sebagai warga negara yang baik kita musti patuhi aturan-aturan nya, jaman sekarang ini jangankan buka praktek yang berkaitan nya pada kesehatan manusia, buat buka warung saja musti sudah ada izin nya, supaya apa? Supaya tertib dan menjauhi hal-hal yang tidak di inginkan, salah kasih obat saja kan bahaya”, Jelas Iwansyah

Dalam permintaan nya terhadap kawan-kawan pelaku jurnalis yang tentu sebagai penyokong daripada kinerja baik pemerintahan juga perpanjangan tangan masyarakat supaya dapat dibuatkan laporan resmi ke inspektorat

“Kami minta dibuatkan laporan resmi, terimakasih atas aduan dan informasinya tentu ini akan menjadi atensi kami untuk melakukan pembinaan yang mendukung kinerja pemerintahan kabupaten tulang bawang barat”, Pungkas nya

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Rakor IKMR Se Riau Keluarkan Keputusan Mendukung dan Memenangkan Paslon Gubernur Abdul Wahid- SF. Hariyanto
Seorang Pria Asal Padang Lawas Diringkus Personil Polsek Tambusai Dalam Kasus Sabu 
Team Media Peduli Pendidikan lakukan kunjungan silaturahmi ke SDN 20 Pekanbaru 
Sekdako Pekanbaru Pastikan Pembentukan BLUD Pengelolaan Sampah Segera Terlaksana
Aidhil Nur Putra: meminta pemko mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok jelang Nataru.
Strategi Intelijen Menghadapi Ancaman TPPO di Era Digital”, Lapas Narkotika Rumbai Ikuti Webinar Yang Diselenggarakan Badiklat Kumham Kepri
PENGGELEDAHAN GABUNGAN DAN TES URINE BERSAMA TNI, POLRI DAN BNN DI LAPAS KELAS IIB TELUK KUANTAN
Tingkatkan Layanan Kesehatan Bagi Warga Binaan dan Petugas, Lapas Pekanbaru Lakukan MoU Dengan Klinik Thamrin
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 02:03 WIB

Wakapolres Pimpin Rakor Bersama Bhabinkamtibmas: Dukung Program 100 Hari Presiden dan Sukseskan Pilkada

Rabu, 6 November 2024 - 03:34 WIB

Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Gusung Giatkan Patroli Dialogis, Rangkul Warga Jaga Situasi Aman

Rabu, 6 November 2024 - 03:33 WIB

Cooling System Pilkada Serentak: Bhabinkamtibmas Melayu Baru Perkuat Sambang Masyarakat

Rabu, 6 November 2024 - 03:30 WIB

Unit Gakkum Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sukses Tekan Angka Kecelakaan Hingga Nomor Satu di Polda Sulsel

Selasa, 5 November 2024 - 00:41 WIB

Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:31 WIB

Kapolres Pelabuhan Makassar Pastikan Pengawalan Ketat Distribusi Surat Suara Pilkada 2024

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:28 WIB

Cooling System, Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Caddi Berikan Imbauan Kamtibmas Pilkada Serentak

Selasa, 29 Oktober 2024 - 22:23 WIB

Pengamat Politik Muhammad Asratillah Nilai Pasangan Andi Sudirman-Fatma Unggul Dalam Debat Perdana

Berita Terbaru