Atas Perilaku Oknum TNI, Kapendam XIV/Hsn Sampaikan Permohonan Maaf ke Masyarakat

ASWAR

- Redaksi

Minggu, 22 September 2024 - 01:44 WIB

6059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LIPUTAN1, MAKASSAR – Kepala Penerangan Kodam (Kapendam) XIV/Hasanuddin (Hsn) Kolonel Inf Mangapul Hutajulu menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh elemen masyarakat atas perbuatan yang telah dilakukan oleh oknum anggotanya.

Permohonan maaf tersebut disampaikan langsung Mangapul Hutajulu diakhir kegiatan bakti sosial donor darah, baksos kesehatan dan pembagian sembako dalam rangka menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke 79 yang diselenggarakan di Mako Lantamal VI Makassar, Sabtu (21/9/2024).

Kepada media ini, sebelumnya telah disampaikan oleh Kapendam XIV/Hasanuddin terkait perkembangan proses pemeriksaan dan penyelidikan yang ditangani oleh Detasemen Polisi Militer (Denpom) XIV/4 Makassar terhadap oknum tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui kesempatan ini, Kapendam XIV/Hasanuddin Kolonel Mangapul kembali menyampaikan bahwa dengan bukti permulaan yang kemudian ditindaklanjuti dengan proses penyelidikan dan gelar perkara oleh Denpom XIV/4 Makassar, maka oknum anggota tersebut telah melanggar Keputusan Panglima TNI tentang Peraturan Disiplin Militer, sehingga telah dijatuhi hukuman.

Atas peristiwa ini, Kolonel Inf Mangapul Hutajulu menghaturkan permohonan maaf atas perbuatan yang telah dilakukan oleh oknum anggotanya tersebut.

 

(*Rz)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jaga Keselamatan Pengguna Jalan, Unit Lantas Polsek Ujung Tanah Rutin Lakukan Pengaturan Lalu Lintas
Wakapolres Pimpin Rakor Bersama Bhabinkamtibmas: Dukung Program 100 Hari Presiden dan Sukseskan Pilkada
Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Gusung Giatkan Patroli Dialogis, Rangkul Warga Jaga Situasi Aman
Cooling System Pilkada Serentak: Bhabinkamtibmas Melayu Baru Perkuat Sambang Masyarakat
Unit Gakkum Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sukses Tekan Angka Kecelakaan Hingga Nomor Satu di Polda Sulsel
Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada
Kapolres Pelabuhan Makassar Pastikan Pengawalan Ketat Distribusi Surat Suara Pilkada 2024
Cooling System, Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Caddi Berikan Imbauan Kamtibmas Pilkada Serentak
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 02:03 WIB

Wakapolres Pimpin Rakor Bersama Bhabinkamtibmas: Dukung Program 100 Hari Presiden dan Sukseskan Pilkada

Rabu, 6 November 2024 - 03:34 WIB

Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Gusung Giatkan Patroli Dialogis, Rangkul Warga Jaga Situasi Aman

Rabu, 6 November 2024 - 03:33 WIB

Cooling System Pilkada Serentak: Bhabinkamtibmas Melayu Baru Perkuat Sambang Masyarakat

Rabu, 6 November 2024 - 03:30 WIB

Unit Gakkum Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sukses Tekan Angka Kecelakaan Hingga Nomor Satu di Polda Sulsel

Selasa, 5 November 2024 - 00:41 WIB

Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:31 WIB

Kapolres Pelabuhan Makassar Pastikan Pengawalan Ketat Distribusi Surat Suara Pilkada 2024

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:28 WIB

Cooling System, Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Caddi Berikan Imbauan Kamtibmas Pilkada Serentak

Selasa, 29 Oktober 2024 - 22:23 WIB

Pengamat Politik Muhammad Asratillah Nilai Pasangan Andi Sudirman-Fatma Unggul Dalam Debat Perdana

Berita Terbaru