Rumah Zakat Rayakan Tasyakuran Milad Pertama BUMMas Microfinance Tuah Berdaya Sejahtera

HAMDI RAMADHAN

- Redaksi

Senin, 25 November 2024 - 14:10 WIB

6044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputan 1.online – Pekanbaru, 22 November 2024 – Rumah Zakat, berkolaborasi dengan PT. Abi Duta, terus menunjukkan komitmennya dalam membantu pemerintah mengentaskan kemiskinan. Melalui Program Microfinance yang diinisiasi oleh Program Implementator Rumah Zakat Pekanbaru, BUMMas (Badan Usaha Milik Masyarakat) Microfinance Tuah Berdaya Sejahtera resmi berdiri satu tahun lalu di Kelurahan Jadirejo, Kecamatan Sukajadi, Pekanbaru, Riau.

Sejak awal berdirinya, BUMMas Microfinance ini telah menjadi solusi nyata bagi masyarakat, khususnya para pelaku UMKM, dalam mengatasi berbagai tantangan ekonomi. Program ini tidak hanya berfokus pada pemberian modal usaha, tetapi juga memberikan pembinaan berkelanjutan di bidang keagamaan, pendidikan, kesehatan, serta pengelolaan lingkungan.

Solusi di Tengah Tantangan Ekonomi

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu keunggulan program Microfinance Tuah Berdaya Sejahtera adalah pemberian pinjaman tanpa bunga, yang dirancang untuk melawan maraknya praktik riba. Di tengah gempuran pinjaman daring (pinjol), rentenir, dan bank keliling yang sering menjerat masyarakat, program ini hadir sebagai angin segar, memberikan alternatif pendanaan yang aman dan sesuai prinsip syariah.

“Program ini dirancang untuk membantu para pelaku UMKM mendapatkan akses modal usaha yang halal dan berkelanjutan, sehingga mereka tidak terjebak dalam jeratan utang berbasis bunga,” ujar Bu Emi Susanti sebagai pembina microfinance.

Dampak Positif yang Nyata

Dalam satu tahun terakhir, program ini telah membantu pelaku usaha kecil untuk berkembang dan meningkatkan taraf hidup mereka. Selain modal usaha, penerima manfaat juga mendapatkan pelatihan dan pendampingan yang bertujuan untuk memperkuat daya saing usaha mereka.

Melalui tasyakuran milad pertama ini, BUMMas Microfinance Tuah Berdaya Sejahtera ingin terus menegaskan komitmennya untuk mendorong pemberdayaan ekonomi berbasis komunitas.

 

Editor: Hamdi Ramadhan

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sembari Olahraga Dirlantas Polda Riau Sapa Pengunjung CFD Pekanbaru
Dirlantas Polda Riau & Istansi Terkait Tinjau Langsung Jalan Lintas Riau – Sumbar Yang Longsor.
Diminta Kepada Kemenag Dan Inspektorat Mesuji Audit Terkait Penyaluran Dan Pengunaan Dana BoS Dan PIP Di Sekolah MTS Darussalam Mesuji
SPBU di Jalan SM Amin Pekanbaru Klarifikasi Dugaan Penyalahgunaan BBM Bersubsidi
Keluarga Besar (PW FRN) Propinsi Aceh Ucapkan Selamat Kepada Bupati Terpilih 03 (AZAN)
Diduga Dana Bantuan Olahan lahan rawa Petani selewengkan Oknum Ketua Gapoktan Suka Makmur
MPP siap dukung Rumah Zakat dalam program Sekolah peduli kemerdekaan Palestina
Usai Pilkada, Projo Pekanbaru Himbau Masyarakat Kembali Bersatu bersama- sama untuk kemajuan kota Pekanbaru 
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 00:32 WIB

Lapak Judi Bebas Beroperasi Dijalan Bunga Rampe Raya Kel.Siamalingkar B Kec.Medan Tuntungan Warga: Polisi Ngapain Aja?

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Pelantikan DPC GRIB Jaya Medan, Hercules Rosario Marshal Tekankan Sinergi dengan Pemerintah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Endang Kabag Keuangan Rumah Sakit Haji Medan Tidak Tranparans Atas Dugaan Mark’up Hutang Dengan Pihak Penyedia

Jumat, 30 Agustus 2024 - 22:46 WIB

Di usung 6 Parpol, Edy Rahmayadi Dan Hasan Basri Resmi Daftar Pilgub

Rabu, 21 Agustus 2024 - 23:52 WIB

Ketua Umum Horas Bangso Batak : Seribu Kader HBB Hadiri Silaturahmi Kamtibmas Yang Dihadiri Bapak Wakapolri

Rabu, 21 Agustus 2024 - 02:53 WIB

Dirikan Usaha di Taman Kota, Camat Johor Dinilai Diam Terhadap Usaha Durian “Mak Ropo”

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 02:02 WIB

Sudah Dilaporkan ke Polisi, Siapakah Pengemudi Fortuner Diduga BK 1804 UM dan Temannya Yang Ancam Bisa Datangkan Pasukan ?

Jumat, 9 Agustus 2024 - 04:59 WIB

Kuasa Hukum Hadirkan Ahli Pidana Forensik pada Persidangan Prapid Dokter Paulus

Berita Terbaru