Peringati HUT RI Ke – 79, Pemdes Tebias Selenggarakan Gerak Jalan Kreasi

KABIRO KARIMUN LIPUTAN 1

- Redaksi

Jumat, 30 Agustus 2024 - 14:16 WIB

60547 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karimun – Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke – 79; Pemerintah Desa (Pemdes) Tebias adakan kegiatan Gerak Jalan Kreasi yang diikuti masyarakat Desa Tebias, Kamis (28/8/2024).

Kegiatan gerak jalan kreasi tersebut diikuti perwakilan regu yakni 8 (delapan) RukunTetangga (RT) dari empat RW yang dihadiri seluruh Ketua RT dan RW serta perangkat Desa Tebias Kecamatan Belat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tampak meriah dimana masyarakat yang hadir memadati tempat acara dengan antusias menyaksikan para peserta dalam melakukan atraksi gerakan kreasi yang menarik membuat masyarakat penonton merasa sangat terhibur.

Kepala Desa Tebias Nazaruddin disela acara mengatakan, kegiatan gerak jalan kreasi ini dilaksanakan merupakan salah satu rangkaian kegiatan dalam memeriahkan Peringatan HUT RI ke – 79.

Selain itu juga bertujuan untuk membangkitkan semangat Nasionalisme kita terutama para pemuda dalam mengenang dan menghargai jasa-jasa para Pahlawan Kemerdekaan dalam mengantarkan Indonesia menjadi Negara yang merdeka dengan mengorbankan darah dan nyawa, ucap Nazaruddin.

Sebagai generasi penerus, kita diharapkan mampu menjaga Kemerdekaan ini dengan baik sekagus berperan aktif membangun dalam mengisi Kemerdekaan itu.
Hari ini kita melaksakan kegiatan gerak jalan kreatif sebagai wujud rasa syukur dan penghargaan bagi para Pahlawan kita.
Mari tetap meningkatkan rasa Nasionalisme sebagai upaya menjaga keutuhan NKRI, ungkap Nazarudin.

Dari hasil penilaian panitua, penampilan terbaik dalam gerak jalan kreasi tersebut :
Juara I Regu RT 01/ RW. 01 Zahir.
Juara II Regu RT. 01/RW. 04. Ramlan.
Juara III Regu RT. 03/RW.01. Efendi.
Juara IV Regu RT. 01/RW.03. Adul. R.

[ Maklum Nainggolan ].

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kasdam I/BB Bersama Forkopimda Sambut Kunker Wapres RI di Tj Pinang
PT Taspen melakukan Benchmark Tingkatkan Pengelolaan Kearsipan ke PT Timah.
Peringati HUT HBA Ke – 64 Dan IAD Ke – XXIV, Kejati Kepri Anjangsana Kerumah Purna Adhyaksa.
Kapolresta Barelang Pimpin Cipta Kondisi dan Patroli Antisipasi C3, Balap Liar, dan Kejahatan Jalanan.
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 02:04 WIB

Jaga Keselamatan Pengguna Jalan, Unit Lantas Polsek Ujung Tanah Rutin Lakukan Pengaturan Lalu Lintas

Rabu, 6 November 2024 - 03:34 WIB

Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Gusung Giatkan Patroli Dialogis, Rangkul Warga Jaga Situasi Aman

Rabu, 6 November 2024 - 03:33 WIB

Cooling System Pilkada Serentak: Bhabinkamtibmas Melayu Baru Perkuat Sambang Masyarakat

Rabu, 6 November 2024 - 03:30 WIB

Unit Gakkum Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sukses Tekan Angka Kecelakaan Hingga Nomor Satu di Polda Sulsel

Selasa, 5 November 2024 - 00:41 WIB

Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:31 WIB

Kapolres Pelabuhan Makassar Pastikan Pengawalan Ketat Distribusi Surat Suara Pilkada 2024

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:28 WIB

Cooling System, Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Caddi Berikan Imbauan Kamtibmas Pilkada Serentak

Selasa, 29 Oktober 2024 - 22:23 WIB

Pengamat Politik Muhammad Asratillah Nilai Pasangan Andi Sudirman-Fatma Unggul Dalam Debat Perdana

Berita Terbaru