Syukuran Kemenangan PPP Pati, Muslihan : Kesejahteraan Rakyat adalah Utama

LIPUTAN 1

- Redaksi

Sabtu, 20 April 2024 - 03:10 WIB

60182 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PATI – Calon legislatif (Caleg) DPRD Kabupaten Pati Dapil III meliputi Kecamatan Trangkil,Wedarijaksa,Juwana,dan Batangan dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) bernama Muslihan S.Pd.I,M.Pd adalah anggota Komisi A DPRD Pati

Melakukan kegiatan syukuran dan halal bihalal dirumah kediaman serta berdoa bersama untuk almarhum Kyai maimun zubair adalah sosok ulama Indonesia.

Dalam menjelang persiapan pelantikan menjadi wakil rakyat periode 2024 – 2029, akhirnya target suara Partai persatuan pembangunan (PPP) Pati mendapat enam kursi di DPRD.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai rasa syukur kami.”malam ini, keluarga besar partai persatuan pembangunan (PPP) Kabupaten Pati melaksanakan kegiatan acara Silaturohmi ,Tasyakuran dan juga Haul guru politik yaitu Almarhum Kyai. Maimun Zubair,dengan di hadirkan Sholawatan bersama Habib Ali Zaenal Abidin Assegaf dari Jepara.

“Harapan saya kedepan, bagi masyarakat wilayah Dapil III yang meliputi Trangkil, Widarijaksa, Juwana dan Batangan.

Yang masih memilih dan mempercayakan suara hak pilih kepada saya.” kini, kami bisa lagi meneruskan menjadi dewan perwakilan rakyat.

Maka prioritas visi dan misi untuk kesejahteraan rakyat adalah kita utamakan,” kata Muslihan dihadapan awak media, Selasa (16/4/24).

“Lebih lanjut, Sosok politikus ini menambahkan, dalam hajat doa bersama adalah bentuk berpolitik yang damai bersama masyarakat, khususnya di Desa Tegalombo.

“Terlihat, ribuan jamaah hadir padati acara halalbihalal tersebut. terutama keluarga besar Muslihan,Ketua Bappilu DPC PPP Pati Suwito sekaligus Anggota Komisi C DPRD Pati , guru, senior dan para sahabat yang tiada henti memberikan semangat.

Sekali lagi, rasa ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah terlibat mengantarkan saya ke bangku parlemen,” imbuhnya.

Muslihan menyampaikan, apa yang menjadi masukan, keluhan, dan keinginan masyarakat saat berkampanye, bisa diperjuangkan di bangku parlemen.

“Kemenangan ini adalah suara rakyat. Sebab, saya harus mengemban amanah dan merealisasikan apa yang masyarakat usulkan biar terwujud,” ujar Muslihan.

Kendati demikian, ia mengajak kepada seluruh masyarakat Dapil III untuk bersama-sama mengawal aspirasi yang selama ini sudah diagendakan.

Semoga di tahun 2024 sampai 2029 kesejahteraan rakyat adalah program unggulan kami.“Ayo satukan barisan dalam mendorong kesejahteraan ekonomi rakyat terutama di Dapil III”, tandasnya.(@Gus Kliwir)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

KOMITMEN PENUHI PELAYANAN DAN HAK WARGA BINAAN, RUTAN PEKANBARU LAKSANAKAN SIDANG TPP
Rakor IKMR Se Riau Keluarkan Keputusan Mendukung dan Memenangkan Paslon Gubernur Abdul Wahid- SF. Hariyanto
Seorang Pria Asal Padang Lawas Diringkus Personil Polsek Tambusai Dalam Kasus Sabu 
Team Media Peduli Pendidikan lakukan kunjungan silaturahmi ke SDN 20 Pekanbaru 
Sekdako Pekanbaru Pastikan Pembentukan BLUD Pengelolaan Sampah Segera Terlaksana
Aidhil Nur Putra: meminta pemko mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok jelang Nataru.
Strategi Intelijen Menghadapi Ancaman TPPO di Era Digital”, Lapas Narkotika Rumbai Ikuti Webinar Yang Diselenggarakan Badiklat Kumham Kepri
PENGGELEDAHAN GABUNGAN DAN TES URINE BERSAMA TNI, POLRI DAN BNN DI LAPAS KELAS IIB TELUK KUANTAN
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 13:22 WIB

Kodim 0102/Pidie Gelar UKJP II Tahun 2024, Untuk Tingkatkan Kesiapan Fisik Prajurit.

Selasa, 5 November 2024 - 15:03 WIB

Begini Langkah kapolres Pidie Mendukung Ketahanan Pangan

Senin, 4 November 2024 - 22:23 WIB

Kasatlantas Polres Pidie Ingatkan Kepada Pemilik Ternak, Jangan Lepas Hewan Ternak di Jalan Raya

Senin, 4 November 2024 - 19:23 WIB

Babinsa Koramil 10/Glumpang Tiga Ikut Serta Mantau Pengolahan Lahan Sawah

Senin, 4 November 2024 - 19:17 WIB

Kapolres Pidie Tinjau Pelipatan Kertas Suara Pilkada Di Gudang Logistik KIP Setempat.

Minggu, 3 November 2024 - 21:17 WIB

Babinsa Koramil 10/Glumpang Tiga Ikut serta Dalam Kegiatan Sosialisasi Narkoba

Minggu, 3 November 2024 - 07:24 WIB

Bhayangkari Cabang Pidie Gelar Syukuran HKGB Ke -72

Jumat, 1 November 2024 - 23:09 WIB

Kapolres Pidie Himbau Ke Masyarakat Agar Jauhi Yang Namanya Judi Online

Berita Terbaru