Kembangkan Sayap, DPP AMI Memberikan Mandat Kepada D.Silalahi Selaku Wasekjen

LIPUTAN 1

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 20:38 WIB

6055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKAN BARU | Dewan Pimpinan Pusat Aliansi Media Indonesia (DPP-AMI) kembali menerbitkan Surat Mandat teruntuk Wilayah Hukum SE Jabotabek dan seluruh Nusantara Indonesia, untuk pengembangan sayap Organisasi Perusahaan Pers.

Adapun surat Mandat tersebut diberikan kepada D.Silalahi Pemilik (Owner) media Siber (Online) www.penabhayangkara.com, selaku Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen) DPP -AMI dengan nomor Surat Mandat bernomor : 07/DPP-SK.Mandat/IV/2024.

Hal tersebut disampaikan Ismail Sarlata Ketua Umum DPP-AMI,dalam pres rilisnya kepada awak media via WhatsApp Pribadinya. Selasa (16/04/2024)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pres rilisnya, Ismail Sarlata mengucapkan terimakasih kepada D.Silalahi selaku Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen). Yang bersedia mengembangkan Aliansi Media Indonesia (AMI), organisasi Perusahaan Pers untuk dapat mengembangkan sayapnya diseluruh Nusantara Indonesia terkhususnya di Wilayah Hukum Jawabarat dan DKI Jakarta, sebagai langkah awal dalam mengembangkan AMI yang baru berusia 2 (dua) tahun sejak tahun 2022-2024.

” Terimakasih teruntuk saudara kita D.Silalahi Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen) DPP -AMI, yang bersedia mengembangkan sayap AMI ke seluruh Wilayah Nusantara Indonesia terkhusus Wilayah Hukum Jawa Barat dan DKI.Jakarta sebagai langkah awal mengembangkan sayap AMI.” ucap Ismail Sarlata dalam Pres Rilisnya kepada Awak Media,Via WhatsApp Pribadinya

Besarnya sebuah Organisasi,tidak berpatokkan kepada Ketua Umum saja melainkan kebersamaan dan kerjasama unsur yang ada didalam sebuah Organisasi.Karena AMI bukan merupakan Organisasi Perusahaan Pers Pribadi maupun perorangan.

” Saya sebagai Ketua Umum,hanya bersifat mengambil keputusan maupun kebijakan yang bersifat untuk kepentingan bersama dalam mewujudkan visi dan misi AMI sebagai Organisasi Perusahaan Pers.”

Saya sebagai Ketua Umum menyerahkan kepada seluruh Pengurus dan Anggota,berdasarkan keputusan rapat bersama terbesar nantinya, yakni Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Pertama minimal berjumlah 2/3 dari seluruh Provinsi di Indonesia yang terbentuk.

Dipenghujung Ismail Sarlata,menyampaikan harapannya kepada Seluruh Pengurus DPP, DPW yang sudah terbentuk seperti halnya,Kalbar,Sulteng, Aceh Kepri serta DPW dan DPD yang dibentuk oleh D.Silalahi nantinya sama-sama memajukan AMI untuk kepentingan bersama dan saling mengisi kekurangan, kekosongan serta petunjuk demi untuk kemajuan bersama menjadikan organisasi Perusahaan Pers terdepan dalam mewujudkan hak Pers Indonesia dan seluruh lapisan masyarakat seluruh Indonesia….Aamiin….(MAsrial/Suandra)

Sumber : DPP AMI

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Rakor IKMR Se Riau Keluarkan Keputusan Mendukung dan Memenangkan Paslon Gubernur Abdul Wahid- SF. Hariyanto
Seorang Pria Asal Padang Lawas Diringkus Personil Polsek Tambusai Dalam Kasus Sabu 
Team Media Peduli Pendidikan lakukan kunjungan silaturahmi ke SDN 20 Pekanbaru 
Sekdako Pekanbaru Pastikan Pembentukan BLUD Pengelolaan Sampah Segera Terlaksana
Aidhil Nur Putra: meminta pemko mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok jelang Nataru.
Strategi Intelijen Menghadapi Ancaman TPPO di Era Digital”, Lapas Narkotika Rumbai Ikuti Webinar Yang Diselenggarakan Badiklat Kumham Kepri
PENGGELEDAHAN GABUNGAN DAN TES URINE BERSAMA TNI, POLRI DAN BNN DI LAPAS KELAS IIB TELUK KUANTAN
Tingkatkan Layanan Kesehatan Bagi Warga Binaan dan Petugas, Lapas Pekanbaru Lakukan MoU Dengan Klinik Thamrin
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 02:03 WIB

Wakapolres Pimpin Rakor Bersama Bhabinkamtibmas: Dukung Program 100 Hari Presiden dan Sukseskan Pilkada

Rabu, 6 November 2024 - 03:34 WIB

Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas Gusung Giatkan Patroli Dialogis, Rangkul Warga Jaga Situasi Aman

Rabu, 6 November 2024 - 03:33 WIB

Cooling System Pilkada Serentak: Bhabinkamtibmas Melayu Baru Perkuat Sambang Masyarakat

Rabu, 6 November 2024 - 03:30 WIB

Unit Gakkum Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sukses Tekan Angka Kecelakaan Hingga Nomor Satu di Polda Sulsel

Selasa, 5 November 2024 - 00:41 WIB

Dengan Canda Tawa, Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang dan Babinsa Ajak Satlinmas Sukseskan Pilkada

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:31 WIB

Kapolres Pelabuhan Makassar Pastikan Pengawalan Ketat Distribusi Surat Suara Pilkada 2024

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:28 WIB

Cooling System, Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Caddi Berikan Imbauan Kamtibmas Pilkada Serentak

Selasa, 29 Oktober 2024 - 22:23 WIB

Pengamat Politik Muhammad Asratillah Nilai Pasangan Andi Sudirman-Fatma Unggul Dalam Debat Perdana

Berita Terbaru